Pinjaman Syariah

       Pinjaman Syariah BRI

Pinjaman syariah adalah fasilitas kredit yang ditujukan bagi mereka yang ingin meminjam uang tanpa riba. Salah satu cara kredit tanpa riba yakni mengajukan pinjaman di Pegadaian Syariah. Kendati tidak ada bunga, Pegadaian Syariah membebankan biaya pemeliharaan jaminan (mu'nah). Gadai BPKB motor di Pegadaian Syariah juga dimungkinkan.

Rp20.000.000
Jumlah pinjaman Rp2.000.000 - Rp20.000.000
Bunga 3 %
Tenor pinjaman 6 - 20 bulan

Informasi singkat

Karakteristik pinjaman

  • Jumlah Pinjaman, Rp 2.000.000 - 20.000.000
  • Periode Pinjaman, 6 - 20 bulan

Persyaratan pinjaman

  • Umur 21-55 tahun
  • Warga Negara Indonesia
  • Mempunyai Rekening Bank
  • Bekerja atau berpenghasilan
  • Tinggal atau bekerja di area layanan kami

Tentang perusahaan

Produk pinjaman cepat cair tanpa agunan yang beroperasi secara online sejak 2014, Tunaiku merupakan bagian dari PT Bank Amar Indonesia yang didirikan pada 1991 di Surabaya dan dimiliki oleh perusahaan multinasional Tolaram Group. Jika Anda ingin… Informasi lebih lanjut tentang perusahaan PT. Bank Amar Indonesia

Pinjam mulai dari Rp2.000.000 dengan bunga serendah-rendahnya 3 % Lainnyaad
Rp10.000.000
Jumlah pinjaman Rp300.000 - Rp10.000.000
Bunga 12 %
Tenor pinjaman 7 - 30 hari

Informasi singkat

Karakteristik pinjaman

  • Jumlah Pinjaman, Rp 300.000 - Rp 10 juta
  • Periode Pinjaman, 7 - 30 hari

Persyaratan pinjaman

  • 21-70 tahun
  • Bukan pekerja lepas
  • Karyawan yang aktif bekerja
  • Melayani seluruh wilayah di Indonesia

Tentang perusahaan

Informasi lebih lanjut tentang perusahaan PT USAHA PEMBIAYAAN RELIANCEINDONESIA

Pinjam mulai dari Rp300.000 dengan bunga serendah-rendahnya 12 % Lainnyaad

       Pinjaman Syariah BRI

Selain itu, di samping pinjaman bank syariah, alternatif lain yang lebih mudah dan tidak ribet adalah pinjaman online tanpa riba dari lembaga keuangan non bank. Kebutuhan akan kredit multiguna syariah dan KTA syariah online diperkirakan akan semakin meningkat.

Pinjaman Syariah Mandiri

Ada beragam produk pinjaman BSM atau Bank Syariah Mandiri, antara lain Pembiayaan Implan (KTA syariah Mandiri), Pensiunan, Kendaraan Bermotor, Investasi, dan Griya (pinjaman Bank Syariah Mandiri untuk renovasi rumah ataupun pembeliannya).

Selain mengajukan pinjaman Bank Mandiri syariah jaminan sertifikat rumah, pemohon kredit Bank Syariah Mandiri dapat pula memperoleh fasilitas pinjaman syariah tanpa agunan di kantor cabang terdekat ataupun dengan menghubungi layanan Mandiri Syariah Call.

Pinjaman Syariah BNI

Mengajukan pinjaman BNI Syariah juga termasuk salah satu cara pinjam uang di bank syariah yang banyak dilakukan Muslim di Indonesia. Tidak jelas apakah ada produk KTA BNI Syariah, tetapi ada fasilitas pembiayaan multiguna syariah yaitu BNI Multiguna iB Hasanah.

Produk pinjaman bank BNI Syariah yang lain misalnya:

Persyaratan pinjaman bank BNI Syariah berbeda-beda untuk setiap produk. Informasi lengkap bisa dilihat di website resminya.

Pinjaman Syariah BRI

Ada banyak fasilitas pinjaman modal kerja maupun pinjaman pribadi tanpa riba yang ditawarkan dalam beragam produk pinjaman uang BRI Syariah. Sebagian fasilitas kredit BRI Syariah mensyaratkan agunan. Produk pinjaman syariah tanpa agunan yang mereka tawarkan bagi kalangan usahawan contohnya Mikro 25 iB dan KUR Mikro iB.

KMF BRISyariah iB dan Linkage Channeling BRIS iB adalah produk-produk kredit multiguna BRI Syariah yang dikhususkan bagi karyawan tetap. Mereka yang ingin kredit motor lewat bank BRI Syariah bisa memanfaatkan salah satu produk tersebut. Sedangkan pembelian mobil bisa difasilitasi dengan produk KKB BRISyariah iB.

Pinjaman Syariah Tanpa BI Checking

Semua pemohon pinjaman syariah ke perbankan syariah wajib melewati prosedur BI checking, yang sekarang disebut SLIK. Calon peminjam yang ingin cek BI checking harus datang langsung ke kantor OJK karena tidak ada cara cek SLIK OJK online ataupun aplikasi cek BI checking online. Ini dianggap menyulitkan banyak orang yang ingin meminjam uang di bank syariah, dan menyebabkan timbulnya layanan pinjaman syariah tanpa BI checking di berbagai daerah.

Fasilitas pinjaman syariah tanpa BI checking kebanyakan diberikan oleh institusi keuangan syariah non bank yang dikelola secara konvensional, umpamanya BMT. Meski demikian, saat ini sudah ada beberapa perusahaan FinTech yang menawarkan pinjaman syariah tanpa BI checking untuk memudahkan mereka yang ingin hutang tanpa riba atau mencari KTA bank syariah via internet.

Pinjaman Syariah Online

Pada umumnya masyarakat perlu datang ke kantor cabang untuk pinjam uang bank syariah atau mengajukan pinjaman KTA syariah. Bagaimanapun, sudah ada bank yang mengizinkan calon peminjam untuk mengajukan permohonan pinjaman KTA syariah online lewat situs web resmi. Xtra Dana iB adalah contoh produk pinjaman uang di Bank CIMB Niaga Syariah yang bisa diperoleh dengan cara tersebut.

Sebagian besar aplikasi pinjaman syariah online, pinjaman online syariah tanpa agunan, atau pinjaman syariah online langsung cair disediakan oleh lembaga keuangan FinTech P2P. Salah satu penyedia pinjaman online syariah cepat cair yang terdaftar di OJK dan DPS (Dewan Pengawas Syariah) adalah Reliance Syariah (Robocash).


Pinjaman Syariah BRI peringkat: 4.5/5 dari 678 suara.

Penyedia

Pembanding pinjaman Pinjamansuper.id:
double technology s.r.o., VAT: CZ08695717
Perusahaan bukan penyedia produk keuangan apa pun.

Tentang portal

Pinjamansuper.id adalah situs perbandingan pinjaman. Kami mengembangkan transparansi dan kelengkapan informasi. Layanan kami memungkinkan Anda mengenali pinjaman mana yang harus dipilih.

ad: Ajukan Pinjaman Tanpa Agunan di Tunaiku  Informasi lebih lanjut iklan